Bahan:
- 500 gram dada ayam
- 4 sendok makan madu
- 3 sendok makan saus tiram
- 2 sendok makan saus teriyaki
- 1 sendok makan minyak salad
- 15 lembar daun mint, cincang
- ½ sendok teh garam
- ½ sendok teh lada bubuk
- ¼ sendok teh lpala bubuk
- 200 cc air
- ¼ sendok teh kaldu ayam bubuk
- 1 buah wortel, potong korek api besar, rebus
- 8 buah kentang kecil, rebus, kupas
Cara Membuat Resep Masakan Ayam Harum:
- Memarkan dada ayam, lumuri dengan madu, saus
tiram, saus teriyaki, minyak salad, daun mint, garam, lada, pala.
Diamkan 30 menit
- Panaskan 2 sendok makan minyak, masukkan ayam
dan bumbunya di wajan. Masak sambil dibalik-balik hingga matang. Tuang
air kaldu, masak hingga kuah mengental, angkat
- Hidangkan dengan penyedap
Waaaah sedapnyeeeee... betul betul betul??
BalasHapushehehehe