Bahan : 2. liter air untuk merebus 1 kg daging kambing ( yang ada tulangnya lebih enak) direbus sampai empuk kurleb jadi 1 liter air rebusan 1 liter susu cair 6 buah cengkih 1 batang kayu manis (kira2 10 cm)
Bumbu halus : 4 siung bawang putih 8 siung bwg merah 1/2 sdm pala bubuk 1 sdt merica 1 ibu jari laos, (digeprek) 1 ibu jari jahe (digeprek) Minyak samin untuk menumis Garam secukupnya 2 lembar daun salam 1 batang serai di geprek 1 sdt gula pasir
Taburan : Bawang goreng , seledri, tomat iris, jeruk limo, sambal
Caranya : Rebus daging kambing sampai empuk dengan kayumanis laos jahe cengkih. Tumis bumbu halus sampai harum lalu masukan ke rebusan daging setelah bumbu halus meresap lalu masukan susu cair sambil diaduk2. sajikan dengan taburan
Tidak ada komentar:
Posting Komentar